Kamis, 09 Mei 2013

POLA -POLA SERANGAN

Setelah menguasai cara kerja kaki di lapangan , dan berbagai jenis pukulan maka keduanya harus dirangkaikan menjadi pola dalam berbagai variasi pukulan untuk merusak posisi lawan yang kemudian kita akhiri dengan suatu pukulan yang mematikan. beberapa pola - pola yang disusun berdasarkan pertimbangan mekanika gerak :
1. kombinasi lob - chop lurus
2. kombinasi lob - chop silang
3. kombinasi lob - smash
4. kombinasi chop - net
5. kombinasi lob - chop - smash
6. kombinasi lob - chop - net
7. kombinasi lob - drop - smash - net
8. kombinasi lob - drop shot - net
9. kombinasi pengembangan selanjutnya

Tidak ada komentar:

Posting Komentar